Pengambilan Prive Merupakan Objek Pajak atau Bukan
Apa itu Prive ? Sebagai pemahaman saja berikut sekilas penjelasan mengenai apa itu prive, dalam transaksi CV atau Firma terdapat istilah prive, istilah prive bisa diartikan sebagai pengambilan dana kas atau bank, barang dagangan, atau aktiva – aktiva lainnya dari perseroan komanditer yang modalnya tidak terbagi atas saham – saham, persekutuan, perkumpulan, firma, dan kongsi. Prive biasanya dilakukan… Read More »